PASKIBRA MAN 2 Surakarta

Similar Posts

Berita | Galeri Foto | Slider
PESAN PAK POLISI KEPADA SISWA MAN 2 SKA.

Assalamu’alaikum wr.wb,Mohon izin menginformasikan.MAN 2 Surakarta hari ini, Senin, 14 Oktober 2019 mendapat penghormatan upacara bendera bersama Bapak IPTU N.G. Muchtar Fawa’id. dari POLRESTA SURAKARTA, pesan yang mendalam untuk siswa siswi MAN 2 Surakarta adalah Jika Pak Polisi pandai bahasa Arab (Nahwu sharaf, balaghah. dll) siswa MAN 2 Surakarta harus lebih hebat dari pak Polisi

Berita | Galeri Foto | Slider
Delegasi World Scout Korea; MAN 2 Surakarta
Zeeda dan Zikra putri dari pasangan Bp. Holpan Sundari dan Ibu harianti merupakan saudara kembar yang saat ini mengenyam pendidikan di Boarding School Putri MAN 2 Surakarta kelas XII IPA. Mereka Bedua menjadi salah satu peserta 25th World Scout Jambore Tahun 2023 di Sae MAN Geum Korea Selatan yang akan diselenggarakan besuk 28 Juli –…

Berita | Galeri Foto | Slider
MAN 2 SURAKARTA GELAR AWALUSSANAH DAN INAGURASI SISWA
Sabtu, 22 Juli 2022, MAN 2 Surakarta menggelar agenda Awalussanah dan Inagurasi siswa, gelaran tersebut merupakan rangkaian kegiatan penutup setelah kurang lebih 5 Hari para peserta didik baru MAN 2 Surakarta melaksanakan kegiatan masa taaruf siswa (MATSAMA). Sebanyak 401 Siswa-Siswi Baru MAN 2 Surakarta mengikuti agenda Awalussanah dan inagurasi dengan meriah. Kegiatan ini diselenggarakan di…